Belum Ada Kepastian Pengangkatan CPNS, Honorer K2 Cilegon Ancam Mogok Kerja
CILEGON - Honorer Kategori dua (K2) di Kota Cilegon mengancam akan melakukan aksi mogok kerja bila tuntutan pengangkatan Calon Pegawai Negeri Sipil (CPNS) 2018 tak terpenuhi. "Sementara ini menunggu titik kombinasi, kita menunggu keputusan DPR-RI yang menjanjikan satu minggu ada hasil keputusan pengangkatan CPNS," ujar Ketua Forum Honorer K2 Kota Cilegon, Samsudin, Jumat (28/9/2018). Dikatakan, setelah melakukan aksi unjuk rasa di...
Satreskrim Polres Cilegon Amankan Truk Diduga Angkut 8 Ribu Liter BBM Ilegal
CILEGON - Satreskrim Polres Cilegon mengamankan tiga truk yang diduga membawa bahan bakar minyak (BBM) ilegal jenis solar. Dari hasil pemeriksaan diketahui terdapat 8.000 liter BBM yang diduga bakal diselundupkan. Kasat Reskrim Polres Cilegon, AKP Dadi Perdana Putra menyatakan bahwa terkait penangkapan dugaan BBM ilegal itu pihaknya sudah memeriksa beberapa sopir dan kondektur dan sekitar 6 saksi. "Dari hasil pemeriksaan tersebut...
Golkar Cilegon Dipastikan Solid Menangkan Jokowi-Ma’ruf Amin
CILEGON - Sekjen DPD II Golkar Cilegon Sutisna Abbas menyatakan bahwa para calon legislatif (caleg) partainya solid untuk memenangkan Capres-Cawapres Jokowi-Ma'ruf Amin pada Pilpres 2019 mendatang. Dia menyatakan bahwa sampai saat ini Partai Golkar dari pusat sampai ke tingkat daerah dukungannya tetap ke Jokowi-Ma'ruf Amin. "Kemarin yang viral itu bukan secara keseluruhan caleg. Ternyata itu kan calegnya hanya dua orang....
Permohonan SKCK di Mapolres Lebak Meningkat
LEBAK - Dalam beberapa hari ini, pembuatan surat keterangan catatan kepolisian ( SKCK ) di Mapolres Lebak mengalami kenaikan. Sampai pada hari ini Jumat (28/9/2018) ratusan pemohon pembuatan SKCK terus berdatangan ke Mapolres Lebak. Para pemohon ini rela mengantri hanya untuk membuat SKCK. Rusman, salah satu pemohon pembuatan SKCK mengatakan, dirinya datang ke Mapolres sejak pagi dan ternyata di lokasi...
Dua TKA Asal Tiongkok di PLTU Jawa-7 Dideportasi
SERANG - Dua tenaga kerja asing (TKA) Tiongkok berinisial TXS dan TCG yang melakukan pemukulan terhadap pekerja lokal di lokasi proyek PLTU Jawa-7, Kecamatan Kramatwatu, Kabupaten Serang, Banten telah dideportasi ke negara asalnya. "Pihak perusahaan sudah memecat keduanya. Kemudian keduanya juga sudah dideportasi Selasa (25/9/2019) lalu," kata Kapolres Serang Kota AKBP Komarudin kepada awak media di Mapolda Banten, Jumat (27/9/2018). Mengenai...
Polres Pandeglang Rombak Sebagian Jajarannya
PANDEGLANG - Polres Pandeglang merombak Pejabat Utama (PJU) yang bertugas di wilayah hukum Polres Pandeglang, adapun perombakkan itu terjadi pada posisi Wakapolres, Kabagops, Kasat Reskrim, Kapolres Pandeglang, Kapolsek Patia, Kapolsek Jiput, dan Kapolsek Picung. Wakapolres Pandeglang Kompol Maya Hitijahubessy menempati jabatan baru Kayanma Polda Banten digantikan oleh Kompol Heri Wahyu Mandung, Kabagops Polres Pandeglang Kompol Winarno diangkat menjadi Kapolsek Pandeglang...
Kominfo Blokir 19 Situs Pembajak Film Wiro Sableng
JAKARTA - Kementerian Komunikasi dan Informatika memblokir 19 Uniform Resource Locator (URL) atau alamat website yang melanggar hak cipta terhadap film Wiro Sableng. Plt. Kepala Biro Humas Kominfo Ferdinandus Setu mengungkapkan langkah ini sebagai upaya melindungi karya anak bangsa dari pelanggaran hak cipta. "Pelanggaran itu seperti yang diatur dalam Pasal 35 Jo Pasal 51 ayat (1) UU RI No. 19 Tahun...
Ma Huateng, Tajir Melintir Berkat Internet
Muda, kaya raya dan mendunia. Seluruh kategori tersebut dipenuhi oleh seorang Ma Huateng saat usianya masih sangat muda. Namanya mungkin kalah populer dibanding Jack Ma, tapi tidak dengan jumlah hartanya. Dikutip dari detik.com, total harta saat ini mencapai US$ 39 miliar atau setara Rp 577,2 triliun (kurs Rp 14.800). Hal tersebut menjadikannya orang terkaya kedua di China tahun 2018 versi...
Setelah Setahun Pertama Pernikahan, Ini yang Perlu Dilakukan
Banyak orang mengatakan bahwa tahun pertama setelah menikah adalah tahun paling membahagiakan sekaligus tahun terberat. Namun buat kamu yang penasaran, yuk simak beberapa fakta yang nggak pernah orang lain katakan kepadamu. 1. Pernikahan nggak mengubah pasanganmu Secara hukum dan agama, hubunganmu memang berubah. Tapi berdasarkan perilaku, sepertinya bayangan tentang pernikahan sedikit meleset dari keinginan. Harapan suami supaya istrinya menjadi lebih rapi, lebih rajin dan...
Tips Supaya Membuat Dirimu Terlihat Menarik
Sepertinya setiap orang pengen memiliki sisi menarik dengan berbagai alasan. Daripada kalian cari perhatian dengan tingkah yang gak jelas, lebih baik praktikkan 5 tips sains di bawah ini aja deh. Sebab tips ini sudah terbukti bisa membuat dirimu terlihat menarik lho! 1. Gunakan lipstik merah Sebuah studi di University of Manchester menemukan bahwa bibir merupakan salah satu fitur wajah yang paling menarik dan menggairahkan. Dengan...