Beranda Topik Tsunami Pandeglang

Topik: Tsunami Pandeglang

Pasca Tsunami di Pandeglang, Ombudsman : Pelayanan Publik Mulai Membaik

0
PANDEGLANG - Kepala Ombusdman Banten, Bambang Poerwanto Sumo melakukan pengecekan pelayanan publik dan penyelesaian pasca terjadinya tsunami di Kabupaten Pandeglang. Ia mengaku, awalnya pelayanan publik...

Rumah Rusak Berat, Korban Tsunami Pandeglang Berharap Percepatan Pembangunan Hunian

0
PANDEGLANG - Warga Kabupaten Pandeglang, yang rumahnya rusak berat akibat tsunami dan sampai sekarang masih tinggal di pengungsian berharap pemerintah mempercepat pembangunan hunian tetap...

Peduli Tsunami, Siswa Ciamis Sumbang Puluhan Juta untuk Pandeglang

0
PANDEGLANG - Peduli terhadap bencana Tsunami yang melanda Banten dan Lampung, siswa Sekolah Dasar (SD), Sekolah Menengah Pertama (SMP), Guru dan Unit Pelaksana Teknis...

Pemprov Banten Masih Tunggu Penetapan Lokasi Hunian Tetap Korban Tsunami

0
SERANG - Pemprov Banten masih menunggu penetapan lokasi yang akan ditentukan oleh Pemkab Pandeglang untuk membangun hunian tetap bagi korban tsunami. Nantinya akan ada ratusan...

BPKP Banten Beri Pendampingan Pengelolaan Keuangan Penanggulangan Bencana di Pandeglang

0
PANDEGLANG - Badan Pengawasan Keuangan dan Pembangunan (BPKP) Perwakilan Banten bakal melakukan pendampingan pada Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Pandeglang terkait pengelolaan keuangan penanggulangan bencana tsunami. Hal...

Arsip yang Rusak Akibat Tsunami Pandeglang Masih Dapat Terselamatkan

0
PANDEGLANG - Dinas Perpustakaan dan Arsip Daerah Kabupaten Pandeglang bekerja sama dengan Arsip Nasional Republik Indonesia (ANRI) menggelar bimbingan teknis tentang tata cara menangani...

Masa Tanggap Darurat Tsunami di Pandeglang Diperpanjang Hingga Maret 2019

0
SERANG - Kepala Pusat Data Informasi dan Humas Badan Nasional Penanggulangan Bencana (BNPB) Sutopo Purwo Nugroho mengatakan, masa tanggap darurat stunami di Pandeglang akhirnya diperpanjang. Hal ini...

BNPB: Pandeglang Daerah Terparah Terdampak Tsunami Selat Sunda

0
PANDEGLANG - Kabupaten Pandeglang menjadi daerah terparah yang terkena dampak tsunami Selat Sunda pada Sabtu (22/12/2018) lalu. Badan Nasional Penanggulangan Bencana (BNPB) mencatat jumlah...

Bupati Pandeglang Pastikan Stok Logistik Pengungsi Aman Sepekan Kedepan

0
PANDEGLANG - Bupati Pandeglang, Irna Narulita memastikan stok logistik untuk para pengungsi korban tsunami saat ini berlimpah dan aman untuk kebutuhan hingga 7 hari...

Cuaca Tak Menentu, Basarnas Kesulitan Evakuasi Korban Tsunami Banten

0
SERANG  – Dalam melakukan pencarian korban tsunami Selat Sunda, tim Badan SAR Nasional atau Basarnas mengalami kendala. Kepala Badan SAR Nasional Marsekal Madya Muhammad Syaugi menyampaikan,...
- Advertisement -