Topik: Kecelakaan lalu lintas
Tabrak Truk, Pemotor Asal Cilegon Tewas
CILEGON - Kecelakaan maut terjadi di Jalan Kawasan Industri KS Kelurahan Samangraya, Kecamatan Citangkil, Kota Cilegon pada Jumat (4/11/2022) sekitar pukul 22.00 WIB. Kecelakaan...
Sopir Truk Ngantuk Tabrak Brio dan Tiang Listrik
CILEGON - Kecelakaan lalu lintas terjadi di Jalan Raya Merak - Cilegon tepatnya di depan pintu masuk Dermaga Eksekutif pada Selasa (1/11/2022). Kecelakaan melibatkan...
Mahasiswi Untirta Meninggal Kecelakaan di Jalan Armada Serang
SERANG - Kecelakaan maut terjadi pada Selasa 1 November 2022 siang. Staf pasca sarjana Universitas Sultan Angeng Tirtayasa bernama Yesa Kayla Febriana (19) meninggal...
Gagal Nyalip, Pemotor Tewas di Panongan Tangerang
TANGERANG - Kecelakaan lalu lintas terjadi di Jalan Raya Lingkar Selatan tepatnya Depan Kantor Notaris Larasati Kampung Ranca Dulang, Desa Ranca Iyuh, Kecamatan Panongan,...
Hindari Jalan Berlubang Mobil Boks Terbalik di Jalur AMD Pandeglang
PANDEGLANG - Sebuah mobil boks dengan nomor polisi B 9790 UXS terbalik di Jalan Raya AMD Lintas Timur tepatnya di Kampung Melati, Kelurahan Kabayan,...
Gagal Nyalip, Pemotor Tewas Terlindas di Pelamunan
SERANG- Kecelakaan maut terjadi di Jalan Raya Serang-Cilegon tepatnya di Linkungan Pelamunan, Desa Pelamunan, Kecamatan Kramatwatu, Selasa (11/10/2022). Dalam peristiwa tersebut pengendara sepeda motor...
Polisi Tetapkan Pengemudi Bus Sebagai Tersangka Kecelakaan Maut di Pandeglang
PANDEGLANG - Satlantas Polres Pandeglang akhirnya menetapkan Trismanto (32) pengemudi bus yang terlibat kecelakaan di Jalan Raya Tanjung Lesung Kampung Mekarjaya RT 002 RW...
Dua Motor Adu Banteng di Tangsel, Satu Korban Meninggal Dunia
TANGSEL - Kecelakaan lalu lintas terjadi di Jalan Ir. H. Juanda, tepatnya di bawah flyover Ciputat, Kota Tangerang Selatan (Tangsel), pada Rabu (5/10/2022) pagi.
Kecelakaan...
Sigra dan Brio Kecelakaan di Tol Tangerang-Merak, Satu Penumpang Terluka
SERANG- Kecelakaan lalu lintas terjadi di KM 83 tol arah Serang-Merak pada Rabu (28/9/2022) pukul 07.45 WIB. Tak ada korban jiwa dalam kecelakaan yang...
Pemotor Wanita Tewas Usai Ditabrak Lari di Jalan Raya Serang Cilegon
KAB. SERANG - Wanita pengendara motor berinisial L (40) tewas usai ditabrak lari oleh pemotor lainnya di Jalan Raya Serang-Cilegon, Kampung Serdang, Desa Serdang,...