Beranda Topik Kabupaten pandeglang

Topik: kabupaten pandeglang

Cegah Penyebaran Covid-19, Tim Gugus Terpadu Cek Suhu Tubuh di Terminal

  PANDEGLANG - Guna motong mata rantai penyebaran virus Covid-19, Tim Gugus Terpadu bersama TNI, Polri melakukan pengecekan suhu tubuh pada warga yang berada di...

RSUD Berkah Pandeglang Terima Satu Pasien Dalam Pengawasan

  PANDEGLANG - Rumah Sakit Umum Daerah (RSUD) Berkah Pandeglang menerima satu pasien gejala batuk dan sesak napas. Pasien tersebut dalam pengawasan karena mirip dengan...

Kasus Kekerasan Anak di Pandeglang Mengkhawatirkan

PANDEGLANG - Lembaga Perlindungan Anak (LPA) Kabupaten Pandeglang menilai kasus kekerasan seksual yang melibatkan anak di Pandeglang cukup mengkhawatirkan. Pasalnya, kasus tersebut terus meningkat...

15 Januari KPU Pandeglang Buka Pendaftaran PPK

  PANDEGLANG - Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kabupaten Pandeglang akan membuka pendaftaran PPK (panitia pemilihan kecamatan) yang dimulai dari 15 Januari sampai 14 Februari 2020...

Kabupaten Pandeglang Krisis Kelapa

PANDEGLANG - Dinas Pertanian (Distan) Kabupaten Pandeglang mengakui jika saat ini Kabupaten Pandeglang mulai mengalami krisis pasokan kelapa tua. Hal itu dikarenakan rendahnya upaya...

Sebelas Tahun Jadi Honorer, Gaji Guru Ini Cuma Rp150 Ribu per...

PANDEGLANG - Nurhadi (34) warga Kampung Cikalong, Desa Cikalong, Kecamatan Cibitung yang berprofesi sebagai guru honorer mengeluhkan minimnya perhatian Pemkab Pandeglang pada guru honorer...

Waspada, 12 Kecamatan di Pandeglang Ini Berpotensi Longsor

  PANDEGLANG - Taruna Siaga Bencana (Tagana) Kabupaten Pandeglang menyebutkan dari 35 kecamatan yang ada di Pandeglang sedikitnya 12 kecamatan berpotensi mengalami pergerakan tanah hingga...

Tumbuhkan Wirausahawan di Pandeglang, Kemenpora Gelar Pelatihan Technoprenuer

  PANDEGLANG - Deputi Bidang Pengembangan Sumber Daya Manusia Kementrian Pemuda dan Olahraga RI menggelar Pelatihan Technoprenuer yang diikuti sebanyak 35 orang wirausaha dari hasil...

Ratusan Pelajar Pandeglang Bersih-bersih Sampah di Jalan Protokol

PANDEGLANG - Ratusan pelajar dari tingkat SMP dan SMA melakukan aksi bersih-bersih sampah di jalan-jalan protokol. Kegiatan tersebut untuk memperingati Hari Peduli Sampah Nasional...

Jumlah Penderita HIV di Pandeglang Meningkat

PANDEGLANG - Menurut data yang dimiliki Dinas Kesehatan (Dinkes) Kabupaten Pandeglang jumlah penderita penyakit HIV di Pandeglang meningkat. Di tahun 2017 jumlah penderita HIV...
- Advertisement -