Beranda » Peningkatan Kreativitas Kerajinan Tangan di Masa Pandemi dengan Memanfaatkan Koran Bekas Pada Siswa Kelas 2 MI Al-Hikmah

Peningkatan Kreativitas Kerajinan Tangan di Masa Pandemi dengan Memanfaatkan Koran Bekas Pada Siswa Kelas 2 MI Al-Hikmah

Pandemi merupakan epidemi penyakit yang menyebar di wilayah yang luas, misalnya beberapa benua, atau di seluruh dunia salah satunya pandemi covid-19. Dengan adanya pandemi covid-19 memaksa beberapa sekolah yang ada di Indonesia diliburkan dalam artian belajar dirumah. Kreativitas siswa akan menurun jika selama pandemi hanya di paksa untuk menjalankan online learning.

Oleh karena itu mahasiswa sebagai kaum intelektual yang identik mempunyai peran besar dalam membuat suatu inovasi sosial yang ada dimasyarakat  dan diharapkan dapat mempunyai gebrakan positif terutama diawali dengan menumbuhkan jiwa sosial kepada anak kecil. Oleh karena hal tersebutlah kami mahasiswa Universitas Pamulang mengadakan kegiatan pengabdian mahasiswa kepada masyarakat atau yang biasa disingkat (PMkM) dengan judul “Peningkatan Kreativitas Kerajinan Tangan di Masa Pandemi dengan Memanfaatkan Koran Bekas Pada Siswa Kelas 2 MI Al-Hikmah”.

Dimulai dari salah satu lokasi yang ada di Curug Gunung Sindur, Bogor tepatnya di sekolah yang bernama MI Al-Hikmah kami harap kegiatan ini dapat membantu adik-adik yang membutuhkan pengetahuan lebih tentang pentingnya kreativitas, bersosialisasi kepada masyarakat, memperkenalkan peran mahasiswa kepada masyarakat bahkan kegiatan ini dapat menjadi hiburan dikala kebosanan. Acara PMkM ini diketuai oleh Tika Damayani dengan anggota Damayanti, Mia Sulisti dan Wulan Aprillita. Kegiatannya berlangsung pada hari Jumat tanggal 19 November 2021 di Desa Curug RT 01/03 Gunung Sindur, Bogor.

Dihadiri wakil kepala sekolah MI AL-Hikmah yaitu yang terhormat Ibu Tuti S.Pd dan wali kelas IbuYuli Ocbiani S.Pd. Dalam pembukaan yang disampaikan oleh Ketua PMkM yaitu Tika Damayani menyampaikan tujuan diselenggarakannya acara ini untuk pemenuhan tugas serta ingin membantu masyarakat guna menyalurkan pengetahuan yang telah kami dapatkan di kampus kepada adik-adik sekalian.

Pandemi merupakan epidemi penyakit yang menyebar di wilayah yang luas, misalnya beberapa benua, atau di seluruh dunia salah satunya pandemi covid-19. Dengan adanya pandemi covid-19 memaksa beberapa sekolah yang ada di Indonesia diliburkan dalam artian belajar dirumah. Kreativitas siswa akan menurun jika selama pandemi hanya di paksa untuk menjalankan online learning. Oleh karena itu Mahasiswa sebagai kaum intelektual yang identik mempunyai peran besar dalam membuat suatu inovasi sosial yang ada dimasyarakat dan diharapkan dapat mempunyai gebrakan positif terutama diawali dengan menumbuhkan jiwa sosial kepada anak kecil.

Oleh karena hal tersebutlah kami mahasiswa Universitas Pamulang mengadakan kegiatan pengabdian mahasiswa kepada masyarakat atau yang biasa disingkat (PMkM) dengan judul “Peningkatan Kreativitas Kerajinan Tangan di Masa Pandemi dengan Memanfaatkan Koran Bekas Pada Siswa Kelas 2 MI Al-Hikmah”. Dimulai dari salah satu lokasi yang ada di Curug Gunung Sindur, Bogor tepatnya di sekolah yang bernama MI Al-Hikmah kami harap kegiatan ini dapat membantu adik-adik yang membutuhkan pengetahuan lebih tentang pentingnya kreativitas, bersosialisasi kepada masyarakat, memperkenalkan peran mahasiswa kepada masyarakat bahkan kegiatan ini dapat menjadi hiburan dikala kebosanan. Acara PMkM ini diketuai oleh Tika Damayani dengan anggota Damayanti, Mia Sulisti dan Wulan Aprillita. Kegiatannya berlangsung pada hari Jumat tanggal 19 November 2021 di Desa Curug RT 01/03 Gunung Sindur, Bogor. Dihadiri wakil kepala sekolah MI Al-Hikmah yaitu yang terhormat Ibu Tuti S.Pd dan wali kelas IbuYuli Ocbiani S.Pd. Dalam pembukaan yang disampaikan oleh Ketua PMkM yaitu Tika Damayani menyampaikan tujuan diselenggarakannya acara ini untuk pemenuhan tugas serta ingin membantu masyarakat guna menyalurkan pengetahuan yang telah kami dapatkan di kampus kepada adik-adik sekalian.

Pada kesempatan tersebut kami memaparkan sedikit tentang judul yang sudah ditulis diatas. Paparannya berupa bagaimana cara kita dapat memanfaatkan koran Pada kesempatan tersebut kami memaparkan sedikit tentang judul yang sudah ditulis diatas. Paparannya berupa bagaimana cara kita dapat memanfaatkan koran bekas yang banyak beredar bahkan memenuhi sampah rumah dan dapat dimanfaatkan dengan sebaik-baiknya.

Dapat kita tarik kesimpulannya, bahwa pandemi memang menyulitkan semua orang. Untuk mengembangkan kreativitas, rasa malas dan faktor pengetahuanlah yang menjadikan kendala untuk seseorang dapat membuat suatu inovasi ditengah pandemi yang tak kunjung usai ini. Disisi lain, masyarakat masih menganggap bahwa barang bekas adalah barang yang kurang bernilai. Untuk itu pentingnya sebuah penyuluhan seperti PMkM ini diterapkan mahasiswa agar membantu memberikan pengarahan positif kepada masyarakat. Dari mahasiswa Universitas Pamulang untuk masyarakat, untuk kebaikan Indonesia.

Bagikan Artikel Ini