Topik: Universitas Sultan Ageng Tirtayasa
Pelita Untirta Bersiap Hadapi Kompetisi ASEAN Foundation
SERANG - Pusat Pelayanan Internasional (Pelita) Untirta mengadakan kegiatan Pelatihan Data Analitik SAP Analaytics Cloud Training of Trainer (20JP) di Aula Student Center, Kampus...
Program Safari ICMI Pilih Untirta Sebagai Destinasi Pertama Bahas Ketahanan Keluarga...
SERANG - Ikatan Cendekiawan Muslim Indonesia (ICMI) menyelenggarakan program safari bertema 'Seminar Nasional Kesehatan, Pemberdayaan Perempuan, Pemuda, dan Anak' yang menyasar masyarakat kampus. ICMI...
Ingin Lolos SBMPTN di Untirta, Ini 9 Jurusan yang Punya Peluang...
Bagi Sobat BantenNews.co.id yang berminat masuk Universitas Sultan Ageng Tirtayasa (Untirta), ada sembilan jurusan yang perlu dipertimbangkan karena daya tampung yang cukup besar.
Jurusan Hukum,...
Digitalisasi UMKM Menghadapi Resesi 2023
Oleh : Farah Naili Zulfa
Resesi adalah ketika ekonomi suatu negara berjalan buruk, dengan penurunan PDB, lebih banyak orang kehilangan pekerjaan, dan pertumbuhan ekonomi lebih...
Pejabat Untirta Angkat Bicara Soal Pemeriksaan Rektor Oleh KPK
SERANG - Pihak kampus Universitas Sultan Ageng Tirtayasa (Untirta) angkat bicara soal pemeriksaan Rektor Untirta Fatah Sulaiman oleh Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) terkait dugaan...
Viral Pra Ospek di Untirta Diduga Jadi Ajang Perpeloncoan
SERANG - Nama Universitas Sultan Ageng Tirtayasa atau biasa disebut Untirta hangat diperbincangkan di Twitter. Persoalan kegiatan pra Orientasi Studi dan Pengenalan Kampus (pra-Ospek)...
Koalisi Masyarakat Dorong Kampus dan Polisi Usut Tuntas Kasus Pelecehan Seksual...
SERANG - Kekerasan dan pelecehan seksual bagaikan fenomena gunung es. Kasus-kasus yang muncul di permukaan hanya segelintir dari keadaan yang sebenarnya.
Berdasarkan Catatan tahunan (Catahu)...
Pihak Untirta Tindak Tegas Terduga Pelaku Pelecehan Seksual
SERANG - Pihak Universitas Sultan Ageng Tirtayasa (Untirta) mengambil langkah tegas menanggapi viralnya kasus dugaan pelecehan seksual yang dilakukan oleh salah satu mahasiswanya yang...
Akademisi : Penanganan Covid-19 dan Pemberian Bansos Harus Berjalan Beriringan
SERANG - Akademisi Universitas Sultan Ageng Tirtayasa (Untirta) Suwaib Amiruddin berharap penanganan Covid-19 yang saat ini tengah berjalan juga sejalan dengan bantuan sosial (bansos)...
Panglima TNI dan Kapolri Tinjau Lokasi Vaksinasi di Kampus Untirta
SERANG - Panglima TNI Marsekal Hadi Tjahjanto bersama Kapolri Jenderal Polisi Listyo Sigit Prabowo dan Kepala BNPB Ganip Warsito meninjau lokasi serbuan vaksinasi di...