Besok Mangkir, Plt Walikota Cilegon Ancam Potong 50 Persen Tunjangan ASN
CILEGON - Plt Walikota Cilegon, Edi Ariadi mengatakan pelayanan publik oleh Aparatur Sipil Negara (ASN) melalui seluruh perangkat pemerintahan harus sudah berjalan normal pasca cuti bersama hari raya Idul Fitri 1439 Hijriah. Menurut Edi, dalam surat edaran bernomor 850/1230/ BKPP tentang pelaksanaan cuti bersama hari raya Idul Fitri 1439 H yang ia teken pada 25 Mei silam, disebutkan bahwa setiap...
Jadwal Pertandingan Piala Dunia 2018 Malam Ini
RUSIA - Tiga pertandingan fase grup Piala Dunia 2018 akan kembali dihelat pada Rabu (20/6/2018) malam WIB hingga Kamis (21/6/2018) dini hari WIB. Tiga tim besar diprediksi akan mendulang poin penuh. Portugal menjadi tim unggulan pertama yang bakal bertanding. A Selecao das Quinas bersua Maroko di Stadion Luzhniki pada laga kedua Grup B Piala Dunia 2018. Portugal yang meraih satu poin setelah bermain...
Awas! Besok PNS Wajib Masuk Kerja
SERANG - Badan Kepegawaian Negara (BKN) menekankan kepada seluruh jajaran pegawai negeri sipil (PNS) di berbagai kementerian/lembaga (K/L) untuk kembali bertugas pada Kamis, 21 Juni 2018. Kepala Biro Humas BKN Mohammad Ridwan mengatakan seluruh PNS sudah harus menjalankan tugas serta fungsinya dalam menjalankan berbagai layanan publik. "PNS sudah harus masuk kerja kembali pada Kamis 21 Juni 2018. Semua fitur pelayanan publik sudah...
Pemilu 2019, DPS Banten Ditetapkan Sebanyak 7.437.777
SERANG - Komisi Pemilihan Umum Provinsi Banten menetapkan daftar pemilih sementara (DPS) Provinsi Banten untuk Pemilu 2019 sebanyak 7.437.777, terdiri dari pemilih laki laki 3.757.082 dan pemilih perempuan 3.680.695. Penetapan jumlah DPS ini berdasarkan hasil rekapitulasi DPS yang sebelumnya dilakukan di KPU kabupaten/kota. Ketua KPU Banten, Wahyul Furqon menjelaskan, penetapan ini telah melalui proses pencocokan dan penelitian pemilih yang dilakukan oleh...
Selama Lebaran Trafik Data XL Axiata Melonjak 95%
SERANG - PT XL Axiata berhasil melalui masa krusial selama libur Lebaran, mulai 8 – 17 Juni 2018. Dalam rentang waktu 10 hari tersebut, trafik penggunaan layanan data XL Axiata mengalami lonjakan yang signifikan dibandingkan hari-hari biasa dan dibandingkan Lebaran tahun lalu. Tercatat, terjadi lonjakan trafik data hingga sekitar 30% dibanding hari biasa, dan 95% dibandingkan tahun lalu. Khusus...
Pekan Ini, Tol Tangerang-Merak Diprediksi Dipadati Pemudik Arus Balik
SERANG - PT Marga Mandalasakti memprediksi puncak arus balik tol Tangerang-Merak akan berlansung pada H+7 dan H+8, atau 23-24 Juni 2018. Rata-rata yang akan kembali lewat tol Tangerang-Merak ini adalah pemudik asal Pulau Sumatera. "Perkiraan kami, puncak arus balik diikuti dengan penyeberangan di Pelabuhan Merak yang ramai malam nanti," kata Kepala Divisi Hukum dan Humas PT Marga Mandalasakti, Indah Permanasari, Selasa 19 Juni...
Sepakbola (Butuh) Imajinasi Kreatif
Sepakbola (Butuh) Imajinasi Kreatif //Belajar Dari Kekalahan Jerman Grup F di putaran Piala Dunia 2018 Rusia, bisa dibilang bakal jadi grup alot--jika bukan grup neraka. Ada Jerman, sang juara bertahan. Ada peserta langganan Piala Dunia, Meksiko (Amerika Latin), Swedia (Eropa), dan wakil kuat Asia (Korea Selatan). Jerman sebagai Juara bertahan, memang lebih dijagokan dibanding tiga kontestan lainnya, yang belum pernah menyandang...
Carut Marut Pengelolaan SMA SMK
Carut Marut Pengelolaan SMA SMK Oleh : Deny Surya Permana* Memasuki masa penerimaan peserta didik baru, aturan boleh tidak sekolah melakukan pungutan masih belum jelas. Kepala sekolah menjadi dilema, tidak memungut sekolah terancam bubar, memungut beresiko dipecat. Setahun sudah pengelolaan SMA dan SMK dibawah dinas pendidikan provinsi. Masih banyak persoalan yang harus dibenahi. Mulai dari persoalaan penerimaan peserta didik baru secara online,...
Begini Cara Mengatasi Suami yang Emosional
Apabila mungkin wanita cenderung meluapkan emosi melalui tangisan, umumnya kaum pria jadi lebih mudah marah. Pemicunya pun bermacam-macam, bisa karena ada masalah kerjaan atau mungkin merasa belum dapat memenuhi kebutuhan keluarga secara maksimal. Ketika Ayah mulai menunjukkan tanda-tanda bahwa ia sedang mengalami momen emosional, jangan sampai Mam juga ikut emosi, ya. Sebaiknya lakukan saja cara-cara di bawah ini untuk menghadapinya....
16 Kiat Sukses Bangun Bisnis Bareng Teman
Punya usaha bareng teman bisa menimbulkan masalah jika Anda tidak bisa memisahkan hubungan pribadi dengan hubungan kerja. Memiliki usaha atau bisnis sendiri itu baik. Tapi jika Anda merasa berat melakukannya sendiri, baik dari segi permodalan maupun kemampuan manajerial, akan lebih baik bila menggandeng partner bisnis. Jika Anda tergolong tipe orang yang sulit menaruh kepercayaan kepada orang lain dan tak mau ambil...