Untirta Kembangkan Kapasitas Pengelola Perpustakaan

0

SERANG - Unit Penunjang Akademik (UPA) Perpustakaan Untirta menutup materi ‘Workshop Pengintegrasian Sistem Informasi Manajemen Perpustakaan’ pada Kamis, 25 April 2024, di Aula Lantai 3 UPA Perpustakaan Untirta, Kampus Untirta, Sindangsari, Kabupaten Serang. Pada penutupan ini ada beberapa hal yang disampaikan oleh Kepala UPA Perpustakaan Untirta Firman Hadiansyah di antaranya adalah terkait dengan peningakatan SDM perpustakaan, pengintegrasian perpustakaan dan inskulivitas...

Mahasiswa Sebut Pemkot Tangerang Sarang Korupsi, Banyak Proyek Puluhan Miliar Gagal Bayar

0

TANGERANG - Puluhan aksi massa yang tergabung dari mahasiswa dan Elemen masyarakat yang mengatasnamakan Fraksi Rakyat Kota Tangerang menggelar aksi demo di Pusat Pemerintahan Kota (Puspemkot) Tangerang, Kamis (25/4/2024). Dalam aksinya massa menyoroti maraknya praktik korupsi sejumlah proyek di Pemkot Tangerang, khususnya yang dikerjakan Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang (DPUPR) Kota Tangerang. Dalam aksi yang digelar di Gerbang Puspemkot Tangerang...

Pembonceng Motor Tewas Kecelakaan di Sumur Pecung Kota Serang

0

SERANG - Kecelakaan maut terjadi di Jalan Jenderal Ahmad Yani No. 90, Kelurahan Sumur Pecung, Kecamatan Serang, Kota Serang, pada Kamis (25/4/2024) dini hari. Seorang pembonceng motor bernama MR (24) meninggal dunia di tempat setelah menabrak kendaraan di depannya. Menurut Kanit Laka Lantas Polresta Serang, Ipda Achmad Adi Aryanto kecelakaan tersebut terjadi sekitar pukul 04.00 WIB. MR yang membonceng pada...

Golkar Godok Calon Ketua DPRD Kota Tangerang 2024-2029, Sachrudin Ungkap Kriterianya

0

TANGERANG - Partai Golkar Kota Tangerang hingga kini masih menutupi siapa yang bakal menjadi Ketua DPRD Kota Tangerang periode 2024-2029. Dimana diketahui Partai Golkar pada Pemilihan Legislatif (Pileg) 2024 menjadi partai pemenang dengan mendapatkan kursi terbanyak yakni sebanyak 9 kursi atau mendapatkan sebanyak 174.989 suara. Dimana dari hasil perolehan suara pada Pileg 2024, Caleg Golkar yang terpilih dengan suara terbanyak terdapat...

Segini Jumlah Dukungan yang Harus Dipenuhi Balon Walikota Independen di Cilegon

0

CILEGON - Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kota Cilegon akan membuka pendaftaran calon perseorangan pada Pilkada 2024 yang akan digelar pada 27 November 2024 mendatang. Berdasarkan tahapan dan jadwal Pilkada 2024 serentak yang dirilis KPU Kota Cilegon, pemenuhan persyaratan dukungan pasangan calon perseorangan dimulai pada 5 Mei-19 Agustus 2024, kemudian pendaftaran pasangan calon baik perseorangan maupun partai dimulai pada 27-29 Agustus...

Wejangan Ma’ruf Amin ke Gibran Saat Sowan: Wapres Itu Tidak Punya Stempel!

0

JAKARTA - Wakil Presiden Ma'ruf Amin berbagai pengalaman dengan Calon Wapres RI terpilih Gibran Rakabuming Raka soal tugasnya sebagai wapres di masa pemerintahan Presiden Joko Widodo. Diketahui, Gibran menemui Wapres Ma'ruf di Rumah Dinas Wapres, Jakarta, Rabu (24/4/2024). "Jadi, yang diceritakan oleh wapres itu lebih kepada tugas yang diberikan presiden sekarang Pak Jokowi, ini ini ini. Seperti yang anda ketahui semuanya,...

Warga Pandeglang Diterkam Buaya Saat Mencari Ikan

0

PANDEGLANG - Seorang pria bernama Dendi (30) warga Kampung Cihoe, Desa Kertamukti, Kecamatan Sumur, Kabupaten Pandeglang diterkam seekor buaya saat mencari ikan di pesisir yang tidak jauh dari kediaman korban. Beruntung nyawa korban dapat diselamatkan. Kepala Desa Kertamukti, Warta membenarkan jika ada salah satu warganya yang diterkam buaya saat mencari ikan bersama rekannya di pesisir pantai Cihoe. Kata dia, pada saat...

Sachrudin Daftar Penjaringan Calon Walikota di PDIP Kota Tangerang

0

TANGERANG - Sachrudin, Calon Walikota Tangerang dari Partai Golkar mengambil formulir penjaringan Calon Walikota dari PDIP, Kamis (25/4/2024). Didampingi para petinggi Partai Golkar, Sachrudin melakukan pendaftaran di Kantor PDIP di Komplek Ruko Mahkota Mas Blok K No 8, Jalan MH, Thamrin, Cikokol, Kota Tangerang. Pantauan BantenNews.co.id, Sachrudin tiba di Sekretariat DPC PDIP Kota Tangerang sekitar pukul 11.00 WIB. Tak berlama-lama, Sachrudin langsung...

Pegawai Honorer Dinsos Kota Serang Disebut Terlibat Korupsi Dana PIP SD

0

SERANG - Pegawai honorer Dinas Sosial (Dinsos) Kota Serang bernama Ari Sugira disebut-sebut menjadi salah satu perantara dalam pencairan dana Program Indonesia Pintar (PIP) aspirasi anggota dewan yang mestinya diterima siswa beberapa SD di Kota Serang. Namun, uang itu akhirnya malah diselewengkan dan dibagi-bagi serta mengakibatkan kerugian negara sebesar Rp1,3 miliar. Dalam persidangan di Pengadilan Tipikor pada Rabu (24/4/2024) kemarin,...

Rara Kawi, Gajah Peliharaan Sultan Banten

0

SAAT berkunjung ke Kesultanan Banten pada 1694, Francois Valentijn (1666-1727), misionaris dan naturalis Belanda melihat gajah sebagai salah satu hewan peliharaan sultan. Dia menggambar pemandangan Banten yang menunjukkan bahwa pada pertengahan pertama abad ke-17 terdapat seekor gajah di lapangan di bawah sebuah bangunan beratap di sekitar Kesultanan Banten. Cerita tentang gajah peliharaan sultan ini juga tercatat dalam Babad Banten (pupuh...