Topik: Prabowo
Prabowo Bertolak ke Mesir Hari Ini Hadiri KTT Perdamaian Gaza
JAKARTA - Presiden Prabowo Subianto lawatan ke Mesir, hari ini. Keberangkatan kepala negara ke sana dalam rangka menghadiri KTT Perdamaian Gaza.
Menteri Sekretaris Negara Prasetyo...
Pemerintah Akan Bangun Tanggul Raksasa 480 KM
JAKARTA - Indonesia bersiap menghadapi ancaman kenaikan permukaan laut dengan langkah besar: membangun tanggul laut raksasa sepanjang 480 kilometer.
Hal ini dikatakan oleh Presiden Republik...
Istana Bantah Reshuffle Kabinet Ajang ‘Operasi Bersih-bersih’ Orang Jokowi
JAKARTA - Istana Kepresidenan tegas membantah tudingan, reshuffle alias perombakan kabinet pada Senin (8/9/2025) sore adalah 'operasi bersih-bersih' yang sengaja dirancang untuk menyingkirkan menteri-menteri...
Setelah Pastikan Kondisi Dalam Negeri Pulih, Presiden Prabowo Penuhi Undangan Khusus...
JAKARTA - Presiden Prabowo Subianto terus memonitor seluruh keadaan di dalam negeri. Berdasarkan laporan yamg diterima, kehidupan masyarakat telah kembali pulih.
Hal tersebut disampaikan Menteri...
Presiden Perintahkan Jaksa Agung dan Kapolri Tindak Tegas Pengoplos Beras
JAKARTA - Presiden RI Prabowo Subianto menunjukkan sikap tegas terhadap praktik pengoplosan beras yang merugikan negara hingga Rp100 triliun setiap tahun.
Dalam sambutannya pada penutupan...
Polda Banten Tegaskan Tak Ada Intervensi Presiden dalam Kasus Kadin Cilegon...
SERANG- Polda Banten menetapkan tiga tersangka dalam kasus permintaan proyek Rp5 triliun kepada PT Chandra Asri Alkali (CAA) tanpa lelang oleh Kadin Kota Cilegon....
Prabowo Sebut Qatar Akan Investasi ke Danantara Sekitar Rp33 Triliun
JAKARTA - Qatar akan ikut kerja sama investasi dengan Badan Pengelola Investasi Daya Anagata Nusantara atau Danantara Indonesia. Adapun nilai investasinya sebesar US$ 2...
Presiden Prabowo dan Presiden MBZ Bahas Upaya Perdamaian di Gaza
JAKARTA - Presiden Republik Indonesia Prabowo Subianto bertemu dengan Presiden Persatuan Emirat Arab (PEA), Mohamed bin Zayed Al Nahyan (MBZ), dalam sebuah pertemuan yang...
Warga Meninggal Gegara Antre, Prabowo Perintahkan Bahlil Aktifkan Lagi Pengecer Gas...
JAKARTA - Presiden RI Prabowo Subianto akhirnya turun tangan untuk meminta Menteri ESDM Bahlil Lahadalia mengaktifkan kembali pengecer agar bisa berjualan gas LPG 3...
50 UMKM Cilegon Disiapkan untuk Program Makan Bergizi Gratis
CILEGON - Dalam rangka mendukung program Makan Bergizi Gratis (MBG) yang diinisiasi oleh Presiden terpilih Prabowo Subianto, Dinas Koperasi dan Usaha Kecil Menengah (Dinkop-UKM)...






