Topik: Pemkot serang
Serapan Anggaran Pemkot Serang Jauh dari Target
SERANG - Serapan anggaran Pemkot Serang hingga Agustus jauh dari target. Berdasarkan hasil monitoring dan evaluasi Lembaga Kebijakan Pengadaan Barang/Jasa Pemerintah (LKPP) yang dimuat...
480 Pegawai Pemkot Serang Naik Pangkat
SERANG- Sebanyak 480 pegawai Pemkot Serang mendapatkan kenaikan pangkat. Di antaranya golongan IV ada 117, golongan III ada 321, golongan II ada 40 dan...
Pemkot Serang Rumuskan Rotasi Jabatan Pekan Ini
SERANG – Pemkot Serang tengah merumuskan rotasi pejabat di seluruh OPD kota Serang.
Kepala BKPSDM Kota Serang Ritadi mengatakan bahwa mengenai waktu pelaksanaan rotasi dan...
Nasdem dan PKS Soroti PAD Kota Serang
SERANG- Proyeksi pendapatan pada Rancangan APBD Kota Serang tahun anggaran 2020 disoroti oleh Fraksi Nasdem dan Fraksi PKS. Fraksi Nasdem menyebutkan bahwa kecilnya PAD...
Catatan di Balik Kemeriahan Serang Fair 2019
SERANG - Serang Fair yang dilaksanakan oleh Pemerintah Kota Serang, sukses digelar. Selama lima hari, gelaran yang juga merupakan rangkaian HUT ke-12 Kota Serang...
Begini Penjelasan Pemkot Serang Terkait Pegawai yang Santai Saat Upacara HUT...
SERANG -- Adanya berita yang menyebut tentang perilaku sejumlah pejabat Pemerintah Kota (Pemkot) Serang saat upacara 17 agustus 2019 membuat beberapa pihak angkat bicara....
Upacara Hari Kemerdekaan, Pejabat Pemkot Malah Santai Merokok
SERANG-Pemkot Serang menggelar upacara HUT ke-74 proklamasi kemerdekaan RI di Alun-alun Barat Kota Serang, Sabtu (17/8/2019). Kegiatan tahunan yang bertema SDM unggul Indonesia Maju...
Bandel Tetap Buka, Hiburan Malam di Kota Serang Dirazia
SERANG - Sejumlah tempat hiburan malam di pusat Kota Serang membandel dengan tetap beroperasi. Padahal Wakil Walikota Serang Subadri Ushuludin menyatakan, Pemkot Serang konsisten...
Pemkot Serang Musnahkan Ribuan Botol Miras
SERANG - Dalam rangka mengisi Hari Ulang Tahun ke-12 Kota Serang, Pemkot Serang memusnahkan 5000 botol miras. Pemusnahan ini untuk mengurangi peredaran miras di...
12 Tahun Berdiri, Kota Serang Belum Ramah Disabilitas
SERANG – Jelang 12 tahun berdirinya Kota Serang, tingkat kepatuhan Kota Serang terhadap pembangunan responsif disabilitas masih belum maksimal. Hal ini berdasarkan penilaian Ombudsman...