Beranda Pemerintahan Idul Adha di Massa Pandemi, Pemotongan Hewan Kurban di Tangerang Terapkan Protokol...

Idul Adha di Massa Pandemi, Pemotongan Hewan Kurban di Tangerang Terapkan Protokol Kesehatan

Penjulan hingga pelaksanaan kurban saat Idul Adha tahun ini harus dilakukan sesuai protokol kesehatan.

KAB. TANGERANG – Bupati Tangerang Ahmed Zaki Iskandar mengingatkan seluruh masyarakat Kabupaten Tangerang agar mematuhi protokol kesehatan Covid-19 di hari raya Idul Adha 1441 Hijriah, Jumat (31/7/2020).

Bupati mengatakan, perayaan Hari Raya Idul Adha tahun ini di tengah pandemi Covid-19.

Untuk itu, Bupati berharap tidak hanya saat Saalat Idul Adha, proses penyembelihan hewan kurban juga harus menaati protokol kesehatan Covid-19.

“Selamat hari raya Idul Adha 1441 Hijriah Mohon maaf lahir dan batin. mari kita sama-sama berdoa agar kondisi pandemi Covid-19 ini bisa cepat berlalu,” harapnya.

(Red)

Temukan Berita BantenNews.co.id di Google News

Dukung BantenNews.co.id untuk terus menyajikan jurnalistik yang independen. Klik disini